Keseruan kader LDK bersih-bersih Masjid BHI Unram

Bersih-bersih masjid Baabul Hikmah Universitas Mataram bersama kader-kader LDK.

STADIUM GENERAL BPI UNIVERSITAS 2018

STADIUM GENERAL BPI UNIVERSITAS 2018 dengan tema "Bersama BPI, Jadilah Insan yang beriman dan berprestasi" Dilaksanakan pada Ahad, 25 Maret 2018 Tempat di Masjid Baabul Hikmah Universitas Mataram

Jaulah Lembaga Dakwah Fakultas 2019

Jaulah Lembaga Dakwah Fakultas (LDF) yang merupakan salah satu program kerja dari Departemen Hubungan Masyarakat (Humas) LDK Baabul Hikmah UNRAM. Ini merupakan kunjungan yang ke-3

Kajian Taskif

Kajian Taskif yang dilaksanakan rutin setiap senin sore selalu memberi warna baru Masjid Baabul Hikmah Universitas Mataram. Kajian yang diselenggarakan oleh Pengelola Masjid LDK Baabul Hikmah

NUSANTARA MENGAJI


Beberapa foto kegiatan Nusantara Mengaji yang di selenggarakan secara Nasional.
 

CERPEN “Bunda”


Oleh: Bq. Aisya Junia Padma
          Pagi hari. Waktu terbaik menurut Zahra. Burung-burung berkicau di di sebelah timur. Gorden-gorden terbuka. Menyisakan cahaya matahari yang bebas masuk dari celah jendela. Rumah besar di perbukitan ini, membuat sunrise terlihat lebih nyata. Cahaya kuning berpadu dengan warna emas, menimbulkan kesan takjub atas ciptaan-Nya.